Analisis Kejadian Puting Beliung dan Hujan Intensitas Lebat di Dusun Medain Timur dan Medain Barat ,Desa Badrain, Kec. Narmada, Kab. Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat Tanggal 30 September 2020

  • Hatif Thirafi
  • 02 Okt 2020
Analisis Kejadian Puting Beliung dan Hujan Intensitas Lebat di Dusun Medain Timur dan Medain Barat ,Desa Badrain, Kec. Narmada, Kab. Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat Tanggal 30 September 2020

  • Dhian Yulie Cahyono

Puting Beliung dan hujan dengan intensitas lebat terjadi di Dusun Medain Timur dan Medain Barat ,Desa Badrain, Kec. Narmada, Kab. Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat pada tanggal 30 September 2020, sekitar pukul 15.00 WITA. Angin puting beliung merusak 49 rumah dengan rincian 9 rumah rusak berat, 9 rusak sedang, 31 rusak ringan.

Adanya massa udara yang relatif basah pada lapisan rendah - menengah yakni lapisan 850 mb berkisar antara 70 - 90 %, 700 mb berkisar antara 70 - 80 % dan lapisan 500 mb berkisar antara 60-70% berperan dalam pembentukan awan konvektif. Kondisi tersebut mendukung terjadinya potensi hujan lebat disertai petir dan angin puting beliung pada 30 September 2020 di wilayah tersebut.

Citra satelit menunjukkan adanya liputan awan konvektif Cb di atas wilayah P. Lombok terutama wilayah Desa Badrain, Narmada, Lombok Barat pada jam 14.30 WITA dengan suhu puncak awan berkisar antara (-48) - (-69) °C .

Berdasarkan pantauan dari data radar cuaca produk CMAX pada tanggal 30 September 2020 pukul 14.50 WITA teramati adanya pola bow echo.

- Klik tautan ini jika PDF di atas tidak muncul.

Gempabumi Terkini

  • 18 April 2024, 13:03:40 WIB
  • 3.9
  • 18 km
  • 0.69 LS - 133.53 BT
  • Pusat gempa berada di darat 54 km timur laut Kebar, Manokwari
  • Dirasakan (Skala MMI): II-III Kebar
  • Selengkapnya →
  • Pusat gempa berada di darat 54 km timur laut Kebar, Manokwari
  • Dirasakan (Skala MMI): II-III Kebar
  • Selengkapnya →

Siaran Pers